DISKUSI 1 :
Forum Diskusi 1
STRATEGI KORPORASI:
Pada level puncak, strategi perusahaan ditetapkan untuk menentukan arah dan keterpaduan perusahaan. Mengingat pentingnya penetapan strategi korporasi maka perusahaan harus melakukan tahapan-tahapan dengan baik.
Diskusikan bagaimana penetapan strategi korporasi suatu perusahaan dilakukan!
Selamat Berdiskusi...